Rabu, 19 Januari 2011

PEMBARUAN PENDIDIKAN ISLAM

LATAR BELAKANG`
Pendidikan Islam sesungguhnya telah tumbuh dan berkembang sejalan dengan adanya dakwah Islam yang telah dilakukan Nabi Muhammad saw. Berkaitan dengan itu pula pendidikan Islam memiliki corak dan karakteristik yang berbeda sejalan dengan upaya pembaharuan yang dilakukan secara terus menerus pasca generasi Nabi, sehingga dalam perjalanan selanjutnya pendidikan Islam terus mengalami perubahan –baik dari segi kurikulum (mata pelajaran) , maupun dari segi lembaga pendidikan Islam yang dimaksud. Ini artinya bahwa sesungguhnya adanya upaya perubahan –walaupun sedikit-- benar-benar telah nampak dan terjadi secara alamiah (nature) dalam pendidikan Islam. Hal ini terlihat ketika pada zaman nabi muhammad banyak melakuakan kegiatan keilmuan yang menjadi cikal bakal pendidikan sekaligus penyiarn agama islam dalam hal inilah, tercermin bahwa pada masa nabi telah tercipta suatu pembaharuan kehidupan khususnya dalam bidang keilmuan atau pendidikan, seiring dengan perkembangan zaman banyak disana peristiwa yang lain yang mempengaruhi pendidikan itu sendiri sehingga para ulama’ berusaha untuk mempperbaiki atau memperbaharui pendidikan ini menjadi lebih baik sampai saat ini, sebagai calon guru sudah seyogyanya kita untuk mengetahui bagaimankah proses ini terjadi?, makalah ini mencoba membahas masalah seputar pembahruan pendidikan agar kita tahu dan dapat mengaplikasikannya dalam kehidupan kita.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar